Laporan Utama

Tertarik karena Lokasi Strategi dan Pengelola Bersahabat
Salah satu mitra yang membuka usaha di Laboratorium Kewirausahaan Unesa adalah Quicklin, sebuah usaha jasa cuci mobil yang menempati lokasi di area H1-H2 kawasan Unesa CEBD Jalan Raya Unesa Kampus Unesa Lidah Wetan Surabaya.

Laboratorium Kewirausahaan Penghasil Cuan
Universitas Negeri Surabaya (Unesa) terus berupaya menciptakan lingkungan kampus yang lebih produktif dan bernafaskan kewirausahaan.

Lab Wirausaha Penghasil Cuan
Laboratorium Kewirausahaan atau Unesa Central Edupreneur and Business District (UNESA CEBD) yang berada di kawasan Jalan Raya Unesa menuju kawasan elit Citra Land Surabaya, tidak hanya sekadar menyediakan fasilitas bagi mahasiswa untuk belajar berwirausaha, tetapi juga menerapkan sistem pengelolaan yang bernilai ekonomi dan menghasilkan cuan.

Tunjang Pemeringkatan Kampus di Level Dunia
Universitas Negeri Surabaya (Unesa) terus berkomitmen menciptakan generasi unggul berwawasan internasional melalui berbagai program mobilitas internasional.

12 Tahun FIP Unesa Gencar Mobilitas Internasional
Selama lebih dari 12 tahun, Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) sudah gencar melakukan berbagai kegiatan mobilitas internasional.

FBS Penyumbang Terbesar Kegiatan Mobilitas Internasional
Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) menjadi penyumbang terbesar kegiatan mobilitas internasional Unesa.

Perbanyak Relasi Internasional dari Asia hingga Eropa
Kerja sama internasional yang potensial, tentu akan terus dilakukan Unesa sebagai bagian dari mobilitas internasional.

Rasakan Pengalaman Berharga dari Sistem Pendidikan, Bahasa hingga Budaya
Menjalani program pertukaran pelajar internasional merupakan impian banyak mahasiswa.

Perluas Wawasan Akademik dan Kolaborasi di Kancah Internasional
Selain berbagi ilmu, menjadi adjunct lecture di negeri Gajah Putih, Thailad juga memperluas wawasan akademik serta membangun kolaborasi antar negara.

14 Penghargaan Anugerah DIKTISAINTEK 2024
Universitas Negeri Surabaya (Unesa) tak luput dari euforia kebahagiaan. Betapa tidak, dalam ajang bergengsi itu, kampus yang dinahkodai Cak Hasan itu berhasil mencatatkan prestasi gemilang.

Direktorat Humas dan Informasi Publik Konsisten Ukir Prestasi
Piala-piala itu nampak berjejer di ruang Direktorat Hubungan Masyarakat (Humas) dan Informasi Publik, Universitas Negeri Surabaya. Dari plakat di piala itu, tertulis penghargaan tahun 2020, 2021, 2022, 2023, dan 2024.